Pangan Yatim

Artikel, berbagi, Dari Hati Untuk Negeri, Kabar Program, Kabar RQV, Kolaborasi Lembaga, Pangan Yatim, Program Ramadhan, RQV Foundation

Hidup Sederhana, Hati Tenang: Pelajaran dari Gaya Hidup Rasulullah

Satu kisah yang menarik adalah ketika Umar bin Khattab menangis melihat Rasulullah tidur di atas tikar yang meninggalkan bekas di punggungnya. Umar pun berkata, “Ya Rasulullah, Kaisar Romawi dan Raja Persia tidur di tempat mewah, sementara engkau hanya seperti ini?” Rasulullah pun menjawab dengan tenang, “Dunia ini bukan tempat istirahatku. Aku hanyalah seorang musafir yang singgah sebentar, lalu pergi.”

Artikel, berbagi, Berbagi Makan Gratis Nusantara, Dari Hati Untuk Negeri, Edukasi RQV, Kabar Program, Kabar RQV, Misi, Pangan Yatim, Program Ramadhan, Ramadhan, RQV Foundation, Visi

Menjadi Cahaya di Senja Ramadan: Berbagi Iftar, Menebar Keberkahan

antri yatim penghafal Qur’an dan masyarakat dhuafa merupakan kelompok yang membutuhkan perhatian khusus. Kondisi mereka yang terbatas secara ekonomi dan sosial sering kali membuat mereka kesulitan untuk mendapatkan makanan yang layak saat berbuka puasa. Oleh karena itu, RQV Foundation berinisiatif untuk menyelenggarakan Program Iftar Ramadan, sebuah kegiatan sosial yang bertujuan untuk menyediakan makanan berbuka bagi santri yatim dan masyarakat dhuafa di berbagai daerah di Indonesia.

Artikel, Berbagi Makan Gratis Nusantara, Berbagi Untuk Nusantara, gratis, Kabar RQV, Kerjasama, Kolaborasi Lembaga, Pangan Yatim

RQV Foundation: Kolaborasi Bersama BAZNAS RI Untuk Menyalurkan Pangan Santri Yatim

Pada Senin, 14 Oktober 2024, Pondok Pesantren Yatim RQV Indonesia menerima bantuan pangan santri yatim. Penyaluran ini hasil dari kolaborasi antara RQV Foundation dan Badan Amil Zakat Nasional Republik Indonesia (BAZNAS RI). Penyaluran pangan ini menjadi salah satu bentuk dukungan untuk memastikan kebutuhan gizi dan kesehatan para santri yatim dan dhuafa terpenuhi, ini menjadi misi RQV Foundation untuk mengentaskan kelaparan serta memajukan kesejahteraan sosial bagi anak-anak yang membutuhkan di Indonesia.

Artikel, Berbagi Makan Gratis Nusantara, Berbagi Untuk Nusantara, Dari Hati Untuk Negeri, gratis, Kabar Program, Kabar RQV, Kerjasama, Kolaborasi Lembaga, Pangan Yatim

RQV Foundation dan ACCI Kolaborasi dalam Program Makan Gratis untuk Anak-Anak di Pelosok Desa

20 Oktober 2024, RQV Foundation kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung kesejahteraan anak-anak di Indonesia melalui program sosial yang sangat bermakna. Kali ini, RQV Foundation, bekerja sama dengan NGO internasional Association Cultuelle Carrossoise (ACCI), telah menyalurkan program makan gratis kepada anak-anak di berbagai pelosok desa di Indonesia.

Berbagi Makan Gratis Nusantara, Berbagi Untuk Nusantara, Kabar Program, Kabar RQV, Kerjasama, Kolaborasi Lembaga, Pangan Yatim

Kolaborasi RQV Indonesia dan Gerakan Berbagi Sarapan untuk Santri Yatim-Piatu

Sabtu 27 Juli 2024 – RQV Indonesia kedatangan tamu dari Berbagi Sarapan yang merupakan gerakan kepedulian terhadap masyarakat Indonesia yang membutuhkan dasar yang penting di pagi hari berupa sarapan.

Program ini di harapkan bisa memenuhi kebutuhan gizi dari para Santri Ponpes Yatim RQV Indonesia sehingga mereka bisa belajar dan beribadah dengan baik. Acara ini dilaksanakan di Ponpes Yatim RQV Indonesia yang berlokasi di Caringin, Bogor.

Artikel, Berbagi Untuk Nusantara, Dari Hati Untuk Negeri, Kabar Program, Pangan Yatim, Sedekah beras, Sedekah Jumat Nusantara, Shadaqah

Melodi Kebaikan: Sedekah Beras Yatim Indonesia Menciptakan Harapan di Setiap Gigitannya

RQV Indonesia adalah sebuah organisasi yang berkomitmen pada upaya sosial dan pendidikan dan telah meluncurkan program inovatif bernama “Sedekah Beras Yatim Indonesia”. Program ini dirancang khusus untuk membantu memenuhi kebutuhan pangan santri yatim dan fakir miskin di berbagai pesantren di Indonesia. program ini bertujuan untuk meringankan beban hidup mereka dan mendukung pendidikan mereka tanpa harus khawatir tentang kelangsungan kebutuhan dasar sehari-hari.

Scroll to Top